Senin, 03 September 2018

Sungguh Tidak Disangka , Inilah 9 Kota Yang Hilang Pada Akhir'Nya Telah Ditemukan Kembali

Sungguh Tidak Disangka , Inilah 9 Kota Yang Hilang Pada Akhir'Nya Telah Ditemukan Kembali



IDOLACASH - Sebuah Kisah nyata kota hilang merupakan salah satu kisah yang kerap kita dengar. Dari sekian banyak kisah yang ada, kisah mengenai kota Atlantis merupakan salah satu kisah yang paling popular. Sesuai kabar yang beredar kota Atlantis ini hilang karena tenggelam serta jejaknya tidak pernah ditemukan lagi.

Sebagian besar kota yang hilang sudah tidak pernah ditemukan lagi, akan tetapi dari sekian kota yang hilang ada beberapa yang berhasil ditemukan lagi. Nah berikut beberapa kota hilang yang berhasil ditemukan lagi.





Beberapa Kota Hilang yang Berhasil di Temukan Lagi

1. Machu Piccu di Peru
Machu Piccu merupakan salah satu kota hilang yang terletak di negara Peru. Sesuai kabar yang berada kota ini dibangun pada tahun 1450 dan dihuni oleh penduduk dalam jangka waktu kurang lebih 100 tahun hingga akhirnya dihancurkan olah Spanyol.

Selang beberapa abad ditemukan sebuah kota dengan hutan tertutup di atas ketinggian 2.430 dan ciri-cirinya sangat mirip dengan kekaisaran inca.

2. Palanque di Meksiko
Kota suku Maya yang sudah hilang ini kabarnya ditemukan lagi. Kota yang dahulu dihancurkan oleh musuh bebuyutan suku Maya yaitu suku Tonica di tahun 703 sebelum masehi. Nah pada awal abad ke 18 kota ini kembali ditemukan dan menjadi salah satu keajaiban dunia yang ada di negara Meksiko.

3. Petra di Yordania
Kota yang memiliki arti nama batu ini merupakan sebuah kota yang sangat tersembunyi serta baru saja ditemukan di tahun 1812 lalu. Saat ini, Petra ini sudah ditetapkan sebagai salah satu warisan dunia di tahun 1985 oleh UESCO.

4. Helike di Yunani
Pada tahun 2001 lalu kota ini berhasil digali lagi. Sesuai kabar yang beredar, Heliki ini hilang di tahun 373 sebelum masehi dikarenakan gempa bumi serta tsunami. Dan di tahun 2012 semua lapisan berhasil ditemukan dan sudah dipastikan jika itu memang kota Helike Yunani.

5. Heraclion di Mesir
Herancolin merupakan sebuah kota yang dulu merupakan salah satu pusat perdagangan cukup penting sebelum pada akhirnya tenggelam ke dasar laut kurang lebih 1.00 tahun yang lalu. Nah di tahun 2001 para arkeolog yang mencari bangkai kapal perang Perancis ditemukan kembali.

6. Angkor di Kamboja
Kota Angkor ini pada zaman dahulu dikenal sebagai ibu kota kerajaan Khmer yang ada di Kamboja. Hingga pada akhirnya serangan dari kerjaan Ayutthaya di tahun 1432 membuat penduduk meninggalkan kota itu. Kota yang sudah ditelan oleh hutan belantara ini di tahun 20017 lalu kembali ditemukan.

7. Memphis di Mesir
Mempis merupakan ibu kota Mesir. Kota ini sudah ada sejak tahun 3.100 sebelum masehi hingga akhirnya ditinggal penduduknya karena hijrah ke kota Alexandria da Thebes dan dinyatakan hilang. Pada abad ke-17 tim ekspedisi Napolean kembali menemukan kota ini.

8. Troy di Turki
Setelah sekian lama Troy ini hanya dianggap sebagai mitos atau legenda saja akan tetapi pada tahun 1870 kota ini berhasil ditemukan kembali.

9. Pompeli di Italia
Sesuai cerita yang beredar di tanggal 24 Agustus 79 Gunung api Vesuvius meletus dan semua letusannya menutupi seluruh kota Pompeli dengan abu serta lahar panas. Dengan adanya bencana alam maka kota Pompeli ini akhirnya ditelantarkan begitu saja hingga akhirnya hilang. Di abad ke 18 kota Pompeli kembali ditemukan dengan sisa-sisa fosil manusia yang masih utuh.

Itulah daftar 9 kota hilang yang akhirnya ditemukan lagi, bagaimana apakah kalian ingin berkunjung kesana?

0 Comments:

Posting Komentar